Senin, 03 Oktober 2011

Posisi Manusia Diantara Mahluk lain (Aspek-aspek,daya, & tipologi manusia)

,
a. Posisi Manusia Di Antara Mahluk Lain.
Manusia merupakan makhluk ciptaan Tuhan YME yang paling sempurna, Manusia memiliki akal yang tidak dimiliki oleh makhluk ciptaan Tuhan yg lainya ,kebanyakan ciptaan Tuhan yang ada di Bumi ini hanya memiliki nafsu. Sehingga manusia pun dinobatkan sebagai khalifah (pemimpin) di muka Bumi ini. Manusia atau orang dapat diartikan berbeda-beda menurut biologis, rohani, dan istilah kebudayaan, atau secara campuran. Secara biologis, manusia diklasifikasikan sebagai Homo sapiens (Bahasa Latin untuk manusia), sebuah spesies primata dari golongan mamalia yang dilengkapi otak berkemampuan tinggi. Dalam hal kerohanian, mereka dijelaskan menggunakan konsep jiwa yang bervariasi di mana, dalam agama, dimengerti dalam hubungannya dengan kekuatan ketuhanan atau makhluk hidup; dalam mitos, mereka juga seringkali dibandingkan dengan ras lain. Dalam antropologi kebudayaan, mereka dijelaskan berdasarkan penggunaan bahasanya, organisasi mereka dalam masyarakat majemuk serta perkembangan teknologinya, dan terutama berdasarkan kemampuannya untuk membentuk kelompok dan lembaga untuk dukungan satu sama lain serta pertolongan. (sumber: http://id.wikipedia.org/wiki/Manusia).

b. Aspek-Aspek Manusia
Willian Kirk menyusun struktur lingkungan geografi menjadi 2, yaitu :
1. Aspek Fisikal
Aspek fisikal geografi meliputi :
a. Aspek Topologi
Membahas hal-hal yang berkenaan dengan letak atau lokasi suatu wilayah, bentuk muka buminya, luas area dan batas-batas wilayah yang mempunyai ciri-ciri khas tertentu.
b. Aspek Biotik
Membahas karakter fisik dari manusia, hewan dan tumbuhan
c. Aspek Non Biotik
Membahas tentang tanah, air dan atmosfer (termasuk iklim dan cuaca)
2. Aspek NonFisik
Aspek ini menitikberatkan pada kajian manusia dari segi karakteristik perilakunya. Pada aspek ini manusia dipandang sebagai fokus utama dari kajian geografi dengan memperhatikan pola penyebaran manusia dalam ruang dan kaitan perilaku manusia dengan lingkungannya. Beberapa kajian pada aspek ini antara lain :
a. Aspek Sosial
Membahas tentang adat, tradisi, kelompok masyarakat dan lembaga sosial.
b. Aspek Ekonomi
Membahas tentang industri, perdagangan, pertanian, transportasi, pasar dan sebagainya
c. Aspek Budaya
Membahas tentang Pendidikan, agama, bahasa, kesenian dan lain-lain.
d. Aspek Politik
Misalnya membahad tantang kepartaian dan pemerintahan.
c. Daya Manusia
Daya manusia adalah potensi yang terkandung dalam diri manusia untuk mewujudkan perannya sebagai makhluk sosial dalam tatanan hidup yang seimbang dan berkelanjutan.

d. Tipologi Manusia
Tipologi manusia adalah Perangkat memungkinkan klasifikasi perilaku manusia dan perilaku respon, mengumpulkan atau menganalisis data tentang manusia individu, seluruhnya atau sebagian, hidup atau mati untuk menemukan definisi yang jelas dan klasifikasi jenis penelitian manusia.

Sebuah pemahaman yang lebih dalam bahasa manusia secara umum, berdasarkan analisis rinci keanekaragaman tipologis antara bahasa individu, yang mendasar bagi banyak ilmu, tidak hanya untuk linguis.
Therefore, this collection will soon prove indispensable in every research library, be it public or private, which has a specialization in language and the language sciences. Oleh karena itu, koleksi ini akan segera memberikan bukti yang sangat diperlukan di setiap perpustakaan penelitian, baik itu publik atau swasta, yang memiliki spesialisasi dalam bahasa dan ilmu bahasa.


0 komentar to “Posisi Manusia Diantara Mahluk lain (Aspek-aspek,daya, & tipologi manusia)”

Posting Komentar

 

POPOKSTUDENTS Copyright © 2011 -- Template created by O Pregador -- Powered by Blogger